Ayah's
Kopdar Perdana Kaskus Road to Sumatera di Taman Mini Indonesia Indah (9 Oktober 2016)
10:36:00 AM Selepas kami mudik dari pulau Sumatera. Para member Kaskus Road to Sumatera (KRTS) masih aktif menjalin silahturahmi di media sosial terutama Whatsapp. Walau tidak sedikit pula yang kabur tanpa alasan (orang macam ini mengecewakan sekali). Biarlah itu sudah menjadi pilihan mereka. Akan tetapi masih banyak anggota mudik bareng yang masih bertahan dan masih bersemangat untuk kembali menjajal jalanan di tanah Sumatera. Saya ingin kembali...